Pengusaha India Gantung Diri di Sanur Bali, Wasiatnya Menyentuh, Sentil Gaji
DS segera berlari dan memberitahukan kejadian tersebut kepada karyawan lain yang baru datang.
Mereka segera melaporkan kejadian tersebut kepada kerabat korban dan kepala lingkungan setempat.
Polisi kemudian datang ke TKP tidak lama kemudian.
Dari hasil olah TKP, polisi menemukan sepucuk surat yang ditulis tangan oleh korban.
Isinya ditujukan kepada seluruh karyawan.
“Bayar semua gaji, saya mencintai semua staf restoran, apakah kamu tahu saya memutuskan untuk pergi, apakah kamu tau kenapa, saya tidak perlu menjelaskan, kamu akan kehilangan pekerjaan,” tulis korban.
Korban juga meminta polisi tidak perlu mengusut kematiannya dan meminta jenazahnya segera dikremasi di Bali.
“Polisi Bali jangan dipermasalahkan, jenazah saya dikremasikan di Bali, untuk Ges mudah-mudahan semua berjalan baik untuk Anda,” tulis korban lagi.
Pengusaha India berinisial TG nekat gantung diri di dapur restoran di Sanur, Denpasar Bali, wasiatnya menyentuh, sentil gaji dan nasib karyawan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News