AKBP Bambang Warning Keras Oknum Ormas Doyan Kekerasan di Denpasar, Pakai Frasa Sikat Habis

Rabu, 09 Maret 2022 – 06:44 WIB
AKBP Bambang Warning Keras Oknum Ormas Doyan Kekerasan di Denpasar, Pakai Frasa Sikat Habis  - JPNN.com Bali
Kapolresta Denpasar AKBP Bambang Yugo Pamungkas berbincang hangat dengan Dandim 1611 Badung Kolonel Dody Triyo Hadi di Makodim Badung. AKBP Bambang pastikan sikat habis aksi premanisme di Denpasar. (Humas Polresta Denpasar)

Akibatnya, korban mengalami luka berat berupa dua robekan di kepala baguan belakang dan satu luka robek pada dahi bagian kanan.

Usai menyerang Tangkas, tersangka kembali mendapati Kadek Cuplis yang juga terkena tikaman tombak besinya.

Kadek Cuplis mengalami satu luka robek di kepala bagian kanan, sedangkan Gede Sariana hanya mengalami luka memar di wajah.

"Korban Wayan Tangkas dan Cuplis masih menjalani perawatan intensif di RSUP Sanglah," papar Kasatreskrim Polresta Denpasar Kompol Mikael Hutabarat.

Polisi juga mengamankan Putu Agus Budiada (35).

Agus Budiada diamankan setelah melakukan penusukan dengan pisau belati kepada korban bernama I Gede Budarsana di depan Bale Banjar Umasari, Jalan Saridana, Ubung Kaja, Denpasar Utara.

“Kepolisian tidak main-main memberantas aksi premanisme.

Tidak ada tempat bagi pelaku premanisme beraksi di Denpasar,” bebernya.

Kapolresta Denpasar AKBP Bambang Yugo Pamungkas memberi warning keras oknum ormas doyan kekerasan di Denpasar, sikat habis
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News