Pendaki Gunung Agung Terjebak Cuaca Buruk, Begini Kondisi Terakhirnya

Selasa, 05 Oktober 2021 – 12:13 WIB
Pendaki Gunung Agung Terjebak Cuaca Buruk, Begini Kondisi Terakhirnya - JPNN.com Bali
Tim SAR gabungan melakukan pencarian pendaki Gunung Agung asal Jakarta, Inaqi Kalingga Eka Putra yang hilang saat pendakian. (Istimewa)

Namun, hingga pencarian pukul 05:00 Wita, keenam orang porter itu tak berhasil menemukan korban Inaqi Kalingga Eka Putra.

Barulah pada 09.30 Wita, tiga orang porter berhasil menemukan posisi Inaqi Kalingga Eka Putra berada di Pos 1 Seming Kembar pada ketinggian 1.700 Mdpl.

"Kemudian Basarnas melalui Pos SAR Karangasem melakukan intersep dan bertemu dengan target sekitar pukul 10.20 Wita dalam kondisi baik" kata Darmada.

Korban akhirnya tiba di Pos Pengubengan pukul 11.05 Wita.

Korban selanjutnya di cek kesehatannya, baru dibawa menuju Polsek Rendang untuk diminta keterangan. (bhi/JPNN)

Pendaki Gunung Agung terjebak cuaca buruk saat turun mendaki. Upaya pencarian pendaki asal Jakarta ini dilakukan tim SAR gabungan

Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Wibi Leksono

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News