Aktivitas Pendakian 22 Gunung di Bali Terhenti, Alasan Koster Makjleb
Kamis, 01 Juni 2023 – 12:59 WIB
Oleh karena itu, perlu ada kebijakan serius untuk mencegah agar kejadian yang sama tak berulang, yakni menutup sepenuhnya untuk pendakian atau destinasi wisata.
Gubernur Koster juga menegaskan bahwa pendakian ditutup bagi wisatawan domestik maupun warga lokal.
“Ini berlaku seterusnya dan akan dikeluarkan peraturan daerah untuk mengatur semua tidak hanya bagi wisatawan mancanegara, termasuk wisatawan domestik dan warga lokal,” bebernya.
Pendakian hanya bisa dilakukan jika berkaitan dengan upacara keagamaan atau penanganan kebencanaan dan kegiatan khusus, bukan untuk kegiatan wisata. (lia/JPNN)
Aktivitas pendakian 22 gunung di Bali segera terhenti. Gubernur Koster melarang seluruh kegiatan pendakian, alasannya makjleb
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Sumber ANTARA
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News