Bandara Ngurah Rai Makin Padat, Batik Air Buka Rute Bali - Melbourne
Kamis, 09 Juni 2022 – 19:33 WIB

Ilustrasi Batik Air. Foto: Ricardo/JPNN.com
Rute Bali-Melbourne sendiri merupakan transit rute Kuala Lumpur-Melbourne yang dioperasikan oleh Batik Air Malaysia.
"Penerbangan memberikan nilai lebih bagi kedua negara dengan transit di Denpasar," papar Mushafiz bin Mustafa Bakri. (gie/JPNN)
Bandara Internasional Ngurah Rai makin padat setelah maskapai Batik Air membuka rute Bali - Melbourne
Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Abdul Sentot Prayogi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News