Midea Rilis Pro Shop Keenam di Denpasar, Solusi Terbaik Tata Udara
Kondisi ini didukung dengan pertumbuhan ekonomi Bali yang terus membaik pascapandemi Covid-19.
Hal ini ditandai dengan melonjaknya angka kunjungan wisatawan ke Bali dalam beberapa tahun terakhir.
Satu sisi, suhu udara di Bali cenderung panas. Banyak hotel dan akomodasi wisata membutuhkan mesin pendingin udara.
“Kami ingin mendukung pariwisata dari sisi kenyamanan, arsitektur dan lain-lain,” katanya sembari mengatakan produknya tumbuh 70 persen dibandingkan tahun lalu.
Menurut Agusding Lung, pelayanan di Pro Shop berbeda dengan tempat penjualan yang lain karena lebih lengkap.
Tidak hanya dari jumlah produk, tetapi juga spare part, after sales, garansi dan lain-lain.
“Kami punya banyak produk, tetapi fokus utama ke AC,” ucapnya.
Pun soal prodik baru AC low inverter yang kini menjadi primadona pasar.
Midea Electronics kembali memperluas jaringan penjualan secara bertahap di seluruh Indonesia dengan meresmikan Midea Pro Shop di Denpasar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News