Produk Tembakau Alternatif Potensi Dukung Pertumbuhan Pariwisata Bali

Minggu, 13 Oktober 2024 – 18:54 WIB
Produk Tembakau Alternatif Potensi Dukung Pertumbuhan Pariwisata Bali - JPNN.com Bali
Direktur Eksekutif BPD PHRI PHIR Bali Ida Bagus Purwa Sidemen, Guru Besar FKG Unpad Profesor Amaliya, Dosen FEB Undiknas Ida Bagus Raka, Ketua Koalisi Indonesia Bebas TAR Ariyo Bimmo, dan Akademisi Unmas Ida Bagus Nyoman Dhedy. Foto: Source for JPNN

“Karena tidak ada particulate matter seperti pada asap rokok, jadi tidak ada TAR dan sisa pembakaran. Dalam 30-40 detik, aerosol langsung hilang, sementara particulate matter dari asap rokok bisa bertahan lima hingga tujuh jam,” ujarnya.

Berkat sistem pemanasan, produk tembakau alternatif mampu menurunkan risiko sebesar hingga 90 persen dibandingkan dengan rokok.

Hal ini sudah dibuktikan melalui penelitian bersama antara Unpad dan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN).

“Hasil kajian ini bisa dijadikan acuan untuk menjadi kebijakan berbasis bukti, bukan opini dan pendapat semata.

Kalau tidak adaptif dengan teknologi baru, prevalensi merokok tambah tinggi di Indonesia,” tutur Profesor Amaliya. (lia/JPNN)

Produk tembakau alternatif, seperti rokok elektronik, produk tembakau dipanaskan, dan kantong nikotin, memiliki potensi mendukung keberlanjutan pariwisata Bali

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News