Kalender Bali Senin 16 September 2024: Baik Membangun Tembok Pekarangan
Tidak baik untuk memulai pekerjaan penting, tidak baik melakukan upacara (gawe ayu). (Alahing dewasa 3).
6. Kala Ngruda: Baik untuk membuat taji, keris, ranjau (sungga), bambu runcing (gelanggang) dan sejenisnya, membuat rencana baik.
Tidak baik untuk segala pekerjaan, akan mendapat godaan/halangan sakit keras, melakukan yadnya yang besar. (Alahing dewasa 3).
7. Kala Siyung: Tidak baik, hari ini harus diwaspadai karena mengandung pengaruh buas. (Alahing dewasa 3).
8. Kaleburau: Tidak baik melakukan karya ayu atau yadnya. Tidak baik melaksanakan atiwa-tiwa/ngaben (Alahing dewasa 4).
9. Salah Wadi: Tidak baik untuk melakukan Manusa Yadnya (wiwaha, mapendes, potong rambut dll.) Pitra Yadnya (Penguburan, atiwa-tiwa/ngaben, nyekah, ngasti dll. (Alahing dewasa 3).
10. Sri Murti: Baik untuk mempersembahkan yadnya kepada Dewi Sri di lumbung. (Alahing dewasa 4).
11. Sri Tumpuk: Baik untuk mencari burung (mepikat). (Alahing dewasa 4).
Kalender Bali Senin 16 Agustus 2024 bertepatan dengan Soma Umanis Sungsang: Baik untuk membangun tembok pekarangan & mencari burung
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News