Kalender Bali Selasa 20 Februari 2024: Baik Membuka Lahan, Jangan Menikah
Tidak baik untuk mengatapi rumah, melaspas, bercocok tanam. (Alahing dewasa 2).
4. Gni Rawana Rangkep: Baik untuk segala pekerjaan yang menggunakan api.
Tidak baik untuk membangun, mengatapi rumah. (Alahing dewasa 2).
5. Kala Luang: Baik untuk membuat terowongan, menanam ketela atau umbi-umbian. (Alahing dewasa 3).
6. Kala Suwung: Tidak baik untuk dewasa ayu, berkunjung. (Alahing dewasa 3).
7. Kala Temah: Tidak baik untuk dewasa ayu. (Alahing dewasa 3).
8. Macekan Lanang: Baik untuk membuat taji, tombak, keris, alat penangkap ikan. Tidak baik untuk upacara yadnya (Alahing dewasa 2).
9. Pepedan: Baik untuk membuka lahan pertanian baru. Tidak baik untuk membuat peralatan dari besi. (Alahing dewasa 3).
Kalender Bali Selasa 20 Februari 2024 bertepatan dengan Anggara Paing Sungsang: Baik untuk membuka lahan, jangan menikah & membangun rumah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News