Cara Mudah dan Cepat Top Up FF Diamond, dari DANA hingga Pulsa
Rabu, 13 Desember 2023 – 15:33 WIB
![Cara Mudah dan Cepat Top Up FF Diamond, dari DANA hingga Pulsa - JPNN.com Bali](https://cloud.jpnn.com/photo/bali/news/normal/2023/12/13/ilustrasi-game-free-fire-game-paling-popular-di-indonesia-1b-mb2c.jpg)
Ilustrasi game free fire, game paling popular di Indonesia. Foto: Source for JPNN
Cara top up Diamond Free Fire via Pulsa
- Buka game Free Fire dan pilih ikon diamond yang terletak di bagian atas layar.
- Pilih jumlah diamond yang ingin dibeli.
- Pada opsi pembayaran, pilih pulsa provider yang Anda gunakan.
- Tekan tombol 1-tap Buy untuk melanjutkan proses transaksi.
- Terakhir, masukkan kode PIN atau fingerprint untuk memverifikasi transaksi pembelian diamond.
Itulah beberapa cara melakukan top up diamond free fire yang bisa dilakukan.
Berikut cara mudah dan cepat untuk top up game Free Fire (FF) Diamond, mulai dari DANA hingga Pulsa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News