Kalender Bali Rabu 26 Juli 2023: Hari Baik Membakar Genteng & Keramik, Jangan Pindah Rumah
10. Kala Pati: Baik untuk membuat jerat dan memasangnya, pembuat pengrusak.
Tidak baik untuk semua upacara dan pekerjaan yang lainnya. (Alahing dewasa 3).
11. Kala Rumpuh: Tidak baik untuk pindah rumah, memulai memelihara ayam, itik, sapi, kerbau, kambing, babi (ternak). (Alahing dewasa 3).
13. Macekan Agung: Untuk membuat benda-benda runcing untuk pura seperti pengawin, tumbak, senjata pengider-ider dll. (Alahing dewasa 2).
14. Macekan Lanang: Baik untuk membuat taji, tumbak, keris, alat penangkap ikan. Tidak baik untuk upacara yadnya (Alahing dewasa 2).
15. Pamacekan: Baik untuk mengerjakan sawah/tegal, membuat tombak penangkap ikan. Tidak baik melaksanakan yadnya (Alahing dewasa 2).
16. Salah Wadi: Tidak baik untuk melakukan Manusa Yadnya (wiwaha, mapendes, potong rambut dll) Pitra Yadnya (Penguburan, atiwa-tiwa/ngaben, nyekah, ngasti dll. (Alahing dewasa 3).
17. Sampi Gumarang Turun: Baik untuk menanam padi, jagung, dan membangun rumah. (Alahing dewasa 4).
Kalender Bali Rabu 26 Juli 2023 bertepatan dengan Buda Pon Sungsang: Hari baik membakar genteng, keramik dan batu bata, hindari pindah rumah.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News