Kalender Bali Sabtu 3 Juni 2023: Baik untuk Membuka Lahan Pertanian, Jangan Berburu

Sabtu, 03 Juni 2023 – 05:44 WIB
Kalender Bali Sabtu 3 Juni 2023: Baik untuk Membuka Lahan Pertanian, Jangan Berburu - JPNN.com Bali
Ilustrasi kalender Sabtu 3 Juni 2023 bertepatan dengan Saniscara Kliwon Landep. Foto: Source for JPNN

5. Kala Timpang: Baik untuk membuat senjata, membuat/memasang ranjau, guna-guna, meramu sadek, memasang sesuatu yang merupakan larangan pada tanaman.

Tidak baik untuk berburu. (Alahing dewasa 3).

6. Karna Sula: Tidak baik untuk melangsungkan perkawinan, mengambil/menangkap/membeli binatang peliharaan, mengadakan pertemuan/rapat, berbicara kepada orang lain. (Alahing dewasa 2).

7. Pamacekan: Baik untuk mengerjakan sawah/tegal, membuat tombak penangkap ikan. Tidak baik melaksanakan yadnya (Alahing dewasa 2).

8. Pepedan: Baik untuk membuka lahan pertanian baru. Tidak baik untuk membuat peralatan dari besi. (Alahing dewasa 3).

9. Purwanin Dina: Tidak baik sebagai dewasa ayu (Alahing dewasa 4).

10. Salah Wadi: Tidak baik untuk melakukan Manusa Yadnya (wiwaha, mapendes, potong rambut dll) Pitra Yadnya (Penguburan, atiwa-tiwa/ngaben, nyekah, ngasti dll. (Alahing dewasa 3).

11. Sedana Yoga: Baik untuk membuat alat berdagang, tempat berdagang, mulai berjualan karena akan murah rejeki. (Alahing dewasa 2).

Kalender Bali Sabtu 2 Juni 2023 bertepatan dengan Saniscara Kliwon Landep: Baik untuk membuka lahan pertanian dan berjualan karena murah rezeki, jangan berburu
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News