Kalender Bali Jumat 12 Mei 2023: Hari Baik Memulai Kampanye, Hindari Tanam Padi & Jagung
Jumat, 12 Mei 2023 – 07:24 WIB
Baca Juga:
1. Banyu Urug: Baik untuk membuat bendungan. Tidak baik untuk membuat sumur. (Alahing dewasa 3).
2. Kala Upa: Baik untuk memulai mengambil/memelihara ternak (wewalungan). (Alahing dewasa 4).
3. Panca Prawani: Tidak baik dipakai dewasa ayu. (Alahing dewasa 2).
4. Pepedan: Baik untuk membuka lahan pertanian baru. Tidak baik untuk membuat peralatan dari besi. (Alahing dewasa 3).
5. Sampi Gumarang Munggah: Tidak baik menanam padi dan jagung. (Alahing dewasa 4).
6. Semut Sedulur: Baik untuk gotong royang, kerja bakti, memulai kampanye, membentuk perkumpulan. Tidak baik mengubur atau membakar mayat. (Alahing dewasa 4).
Kalender Bali Jumat 12 Mei 2023 bertepatan dengan Sukra Pon Dukut: Hari baik memulai kampanye, hindari tanam padi dan jagung.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News