Jokowi Puji Revitalisasi Pasar Seni Sukawati, Bagi-bagi Kaus Berwajah Presiden
Rabu, 01 Februari 2023 – 19:33 WIB

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (tiga kanan) memberi keterangan kepada media selepas meresmikan dan meninjau bangunan baru Pasar Seni Sukawati di Gianyar, Bali, Rabu (1/2/2023). Foto: ANTARA/Genta Tenri Mawangi
Menteri PUPR juga ikut membantu Presiden Jokowi membagikan kaus-kaus itu kepada masyarakat. Setidaknya, pembagian kaus itu berlangsung lebih dari 20 menit.
Presiden Jokowi bersama rombongan kemudian melanjutkan perjalanan menuju Ubud, Gianyar untuk bermalam. (lia/JPNN)
Presiden Jokowi memuji revitalisasi Pasar Seni Sukawati yang menelan biaya Rp 160 miliar, bagi-bagi kaus berwajah presiden sebelum meninggalkan pasar
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Sumber ANTARA
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News