Kalender Bali Rabu 16 November 2022: Hari Baik Menghilangkan Penyakit Karena Santet
Rabu, 16 November 2022 – 07:06 WIB
1. Kala Bangkung, Kala Nanggung: Tidak baik untuk mulai memelihara ternak. (Alahing dewasa 4).
2. Kala Ingsor: Mengandung sifat atau tanda-tanda mengecewakan (Alahing dewasa 3).
3. Kala Temah: Tidak baik untuk dewasa ayu. (Alahing dewasa 3).
4. Panca Prawani: Tidak baik dipakai dewasa ayu. (Alahing dewasa 2).
5. Pepedan: Baik untuk membuka lahan pertanian baru. Tidak baik untuk membuat peralatan dari besi. (Alahing dewasa 3).
6. Sarik Agung: Tidak baik untuk segala pekerjaan. (Alahing dewasa 3).
7. Sri Bagia: Baik untuk memulai membina persahabatan. (Alahing dewasa 3).
8. Sri Tumpuk: Baik untuk mencari burung (mepikat). (Alahing dewasa 4).
Kalender Bali Rabu 16 November 2022 bertepatan dengan Buda Umanis Kulantir: Hari baik untuk menghilangkan penyakit karena guna-guna, santet dan sejenisnya
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News