Sistem Bayar Tol Gilimanuk – Mengwi Canggih, PUPR Pakai Teknologi GNSS, Apa Itu?

Senin, 12 September 2022 – 10:56 WIB
Sistem Bayar Tol Gilimanuk – Mengwi Canggih, PUPR Pakai Teknologi GNSS, Apa Itu? - JPNN.com Bali
Desain konstruksi Tol Gilimanuk - Mengwi yang dipaparkan tim Kementerian PUPR beberapa waktu lalu. Ilustrasi: Humas Kementerian PUPR

“Saya sangat gembira karena akan ada jalur untuk pengendara sepeda motor dan sepeda.

Ini merupakan salah satu perhatian kita pada social heritage di Bali, sehingga cepat sampai tujuan dengan selamat sambil menikmati keindahan alam di Jembrana, Tabanan dan Badung,” bebernya.

Adapun Jalan Tol Gilimanuk - Mengwi akan dibangun melintasi tiga kabupaten, 13 Kecamatan dan 58 Desa.

Akan ada pemberdayaan empat desa di Bali sebagai rest area terpadu yang masing-masing memiliki konsep berbeda.

Di Jembrana mengangkat kearifan lokal.

Lalu Pekutatan yang menunjang area taman bermain internasional.

Kemudian Soka dengan konsep pedesaan sebagai tempat beristirahat, serta Tabanan sebagai pusat logistik untuk distribusi dalam kota. (lia/JPNN)

Groundbreaking Tol Jagat Kerthi Bali dimulai. Sistem bayar tol Gilimanuk – Mengwi canggih, Kementerian PUPR memakai teknologi GNSS, apa itu?

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News