Astungkara, Mak-mak Pupuan Tabanan yang Menghilang di Kebun Ditemukan Selamat
Kriminal Sabtu, 23 November 2024 – 09:08 WIB
Desak Nyoman Ramaeyani, 57, mak-mak asal Pupuan, Tabanan, yang dilaporkan hilang akhirnya ditemukan dalam keadaan selamat kemarin (22/11.